9
BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Tinjauan teori 1. Konsep Lansia a. Pengertian Lansia adalah kepanjangan dari lanjut usia. Seseorang dikatakan lansia apabila telah mencapai usia 65 tahun (Hogstel, 2001). Pembagian lansia menurut Eliopoulus (2005) yaitu young-old yang berusia 65 sampai 75 tahun, old berusia 75 sampai 85 tahun, old-old berusia 85 sampai 100 tahun dan elite old berusia lebih dari 100 tahun. Menurut Undang-Undang nomor 23 pasal 19 tahun 1992, lansia merupakan seseorang yang karena pertambahan usianya mengalami perubahan biologis, fisik, kejiwaan, dan sosial (Mubarak, 2009). Lansia di
↧